Jumat, 23 Mei 2014

Tsunami



 Tsunami
Ø Pengertian Tsunami
Gelombang laut yang sangat besar yang disebabkan oleh perubahan permukaan laut secara vertikal dengan tiba-tiba.
Ø Jenis-jenis Tsunami sesuai dengan waktu terjadinya
a.   Tsunami jarak dekat (lokal), yaitu Tsunami yang terjadi 0-30 menit setelah terjadi gempa.
b.   Tsunami jarak menengah, yaitu Tsunami yang terjadi 30-2 jam setelah terjadi gempa.
c.   Tsunami jarak jauh, yaitu Tsunami yang terjadi 2 jam lebih setelah terjadi gempa.
Ø Akibat dari Tsunami
         a.   Kerusakan infrastruktur.
         b.   Rusaknya kendaraan.
         c.   Mencakup kematian.
         d.   Dan lain lain.
Ø Penyebab Tsunami
90% Tsunami adalah diakibatkan oleh gempa bumi yang terjadi di bawah laut, namun selain gempa juga dapat diakibatkan oleh letusan gunung api, longsor, dan meteor yang jatuh ke bumi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar