Jumat, 23 Mei 2014

Banjir



Banjir
Ø Pengertian Banjir
     Banjir ialah hadirnya air sehingga menutupi permukaan bumi.
Ø Macam-macam Banjir
a.   Banjir Air, yaitu banjir yang terjadi karena meluapnya air   danau, sungai, dan selokan.
b.   Banjir Cileunang, yaitu banjir yang terjadi karena hujan secara terus menerus dan sangat deras.
c.   Banjir Bandang, yaitu banjir air yang tercampur dengan lumpur.
d.   Banjir Rob, yaitu banjir yang terjadi karena pasangnya air laut.
e.   Banjir Lahar Dinging, yaitu banjir yang terjadi karena erupsi gunung meletus.
f.   Banjir Lumpur, yaitu banjir yang biasanya banjir itu air, kalau ini berupa lumpur, contohnya lumpur lapindo yang berada di Sidoarjo.
Ø Akibat dari Banjir
a.   Primer
           *Kerusakan fisik – Mampu merusak berbagai jenis struktur.
b.   Sekunder
           *Persediaan air – Air bersih mulai langka.
           *Penyakit – Penyebaran penyakit bawaan air.
c.   Dampak tersier/jangka panjang
      *Ekonomi – Kesulitan ekonomi karena kerusakan                     pemukiman yang terjadi akibat banjir.
Ø Penyebab Banjir
a.   Pengaruh aktivitas manusia, Ex : Penggundulan hutan.
b.   Kondisi alam, contoh : Hujan secara terus menerus.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar